sebelum ku menuliskan dan menuangkan perasaanku didalam blogger ini....
izinkan aku terlebih dahulu meminta ma'af ..sebelum dan sesudahnya... pabila ada kata kata yg kurang berkenan
bagi pembaca sekalian..
ini adalah sebuah kisah yg pernah terjadi pada sahabatku yg kusayangi.
dimana suatu ketika dia memiliki seorang kekasih yg sangat dia cintai....namun saking cintanya dia akan kekasihnya,,..apapun dia mau memberi dan melakukan apa yg diminta oleh pujaannya,.
suatu ketika pujaannya meminta suatu yg sangat dilarang untuk dilakukan,,, tentunya para pembaca tahu apa yg dimaksud yg dilarang,... tentunya siwanita ini menolak dengan mentah mentah,,,tetapi itulah hebatnya para kaum adam sangat lihai menaklukkan hati para kaum sang hawa...entah kenapa ini bisa terjadi,,,,,....mungkin kaum adam sangat pandai memberi resep pemanis kata kata.... yg dimana pahit menjadi manis,,,yang dimana hitam menjadi putih....
semua tlah terjadi begitu saja.,,lantas wanita ini tak bisa berkata apa apa...tentu satu yg diharapkannya adanya rasa tanggung jawab tentunya,,..tetapi apa yg terjadi tak seperti yg diharapkannya
bagai kan pepatah yg telah ada " abis manis sempah dibuang....kalau dimakan ntar keselak " apa kah begitu sifat kaum adam semuanya? kuberharap tidak,..betapa kecewanya wanita ini dan hancur sudah perasaannya saking larutnya dalam kesediannya seakan akan dia tak mau mengenal dunia ini.
begitulah kisah pendek sahabatku
sungguhku merasa sedih akan kisah ini ,,,,,,,.....bagai mana tidak dia adalah teman yg kusayangi
para pembaca yg kuhormati...
bagai mana sekiranya ini terjadi pada keluarga anda,,pada adik perempuan anda,,pada kakak perempuan anda ,,.. atau pada keponakan perempuan anda,,...
khususnya para lelaki yg tlah mempunyai pasangan ...janganlah sampai terjadi seperti ini,,
banyak zaman sekarang para lelaki melakukan hal ini...karna dia tidak menghormati dan tidak menghargai wanita lagi...
" marilah kita menghormati dan menya yangi akan adirnya wanita disisikita .
janganlah sekedar menghargai "
"Harapan kita bersama tentunya"
Tidak ada komentar:
Posting Komentar